Gubernur Lampung Sjachroedin ZP menyatakan penyelenggaraan Pilgub urung dilaksanakan pada tahun 2013. Hal itu dikatakan Gubernur pada konferensi pers di Hotel Sheraton, Bandarlampung, kemarin Senin 03 Desember 2012.
Seperti diketahui, rapat penyelesaian waktu pelaksanaan Pilgub Lampung kemarin di Hotel Sheraton, Bandarlampung, dimediasi Kemendagri dihadiri Dirjen Otda Kemendagri, Dirjen Kesbangpol Achmad Tanribali Lamo, Gubernur Lampung Sjachroedin ZP, Ketua KPU RI Husni Kamil Manik, Anggota Bawaslu RI Daniel Zuchron.***(Robert/Widya Maharani)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar